Laporan wartawan Grid.ID, Aditya Prasanda
Grid.ID - Batita itu selonjoran di dashboard mobil.
Kakaknya berada di kursi depan.
Seseorang merekam adegan dan tertawa melihat tingkah batita lugu itu.
Mencekam! Bak Berjalan Menuju Neraka, Gini Kebakaran Mengerikan di Los Angeles, Lihat Videonya!
Terdengar cekikikan seorang wanita melihat aksi menggemaskan si batita:
"Ekekek, ketawa . . . Enak ya dek ya . . ." ungkap wanita itu.
Tidak diketahui dimana persisnya kejadian ini terjadi.
Dan entah apa motif meletakkan si batita di dashboard mobil.
Alih-alih bikin lucu dan menghibur, video yang memperlihatkan seorang batita di dashboard mobil ini malah bikin geram.
Selain menghalangi pandangan dan fokus si pengendara mobil, banyak netizen yang menyayangkan kelalaian mereka yang menaruh batita itu di dashboard.
Penulis | : | Aditya Prasanda |
Editor | : | Aditya Prasanda |