Grid.ID - Seledri merupakan salah satu sayuran hijau yang kaya akan nutrisi dan air yang baik untuk kesehatan.
Kalorinya yang rendah juga membuat seledri sangat cocok dijadikan sebagai salah satu menu diet.
Tak hanya itu, ternyata masih banyak manfaat yang bisa kamu dapatkan saat rutin mengonsumsi seledri.
Yuk, simak penjelasan lengkapnya di bawah ini!
Baca Juga : Sering Disepelekan padahal Mematikan, Hindati 5 Makanan ini Untuk Mencegah Penyakit Lambung
1. Kontrol Berat Badan lebih Mudah
Seperti yang telah disebutkan, seledri memang kebanyakan terdiri dari air, namun tumbuhan tersebut juga kaya akan vitamin K dan beberapa mineral besar lainnya.
Untuk mengontrol berat badan, kamu bisa memasukkan seledri sebagai salah satu menu diet.
Untuk menurunkan berat badan, kamu perlu mengonsumsi seledri langsung atau dalam bentuk jus, yang hanya memiliki 16 kalori per 1,5 cangkir jus seledri.
Baca Juga : Cukup Makan Bawang Putih Mentah 2 Kali Seminggu, Ini Manfaat yang Bisa Kamu Dapatkan!
2. Atasi Sakit Maag
Sakit maag adalah kondisi orang dengan pola makan yang buruk atau sistem pencernaan yang buruk.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |