Laporan Wartawan Grid.ID, Rini Listia
Grid.ID - Tak hanya bibir, bagian mata pun juga dapat memancarkan kecantikan seorang wanita dan memantulkan rasa percaya diri.
Namun, para wanita pun tidak semuanya dianuegrahi bentuk mata yang sama dan sempurna.
Ada mata yang besar, cekung ke bawah sehingga terlihat sedih dan tua serta bentuk mata sipit yang tidak memiliki lipatan kelopak mata.
Tak heran jika para wanita sedikit lama atau mengalami kesulitan untuk merias bagian mata.
(Mau Tampil Cantik dengan Makeup Mata ala Raisa? Bisa Banget, Kamu Hanya Perlu Lakukan Hal Ini)
Riasan mata seperti eyeshadow memang sedikit membutuhkan ketelitian, jika tidak mata kamu akan terlihat besar atau bahkan terlalu sipit.
Nah, buat kamu yang memiliki bentuk kelopak mata tidak berlipat yang sering dimiliki oleh wanita keturunan Asia.
Berikut tampilan makeup pada kelopak mata yang tidak memiliki lipatan yang telah diciptakan oleh makeup artist Yumi Lee:
The Cat Eye
Kamu dapat menggunakan warna biru pada liner yang dapat mendapatkan eye cat yang klasik.
kelopak mata kamu pun akan sedikit menyembunyikan bentuk eyeliner.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Ridho Nugroho |
Editor | : | Ridho Nugroho |