Laporan reporter Gridhot.ID, Nicolaus Ade Prasetyo
Grid.ID - Pemilu 2019 telah usai pada 17 April 2019 lalu.
Pada Pemilu 2019 ini, masyarakat Indonesia tak hanya menggunakan hak pilihnya untuk memilih presiden dan wakilnya, melainkan juga memilih wakil rakyat yang akan duduk di DPR.
Banyak calon legislatif (caleg) dari berbagai kalangan yang mencalonkan diri sebagai wakil rakyat.
Baca Juga : Curhat Gagal Nyaleg Saat Jumatan, Warga Murka Kembalikan Bantuan dan Berujung Ricuh
Satu hal yang terjadi dalam pemilu legislatif 2019 adalah adanya calon-calon anggota legislatif - caleg yang gagal mendapat suara ke parlemen.
Kondisi ini tak jarang berujung pada kondisi kejiwaan caleg gagal.
Selain mengalami kondisi kejiwaan yang terguncang akibat tak lolos dalam persaingan pemilu, beberapa caleg gagal juga didapati mengalami kerugian besar ddalam segi perekonomian.
Baca Juga : Punya Nama Panggilan Beda dengan KTP, Waria Ini Buat Heboh Satu TPS
Keruntuhan kondisi ekonomi akibat dana besar yang digunakan untuk kampanye membuat para caleg gagal punya utang dimana mana.
Viral, Warung Mie Ayam di Magelang Ini Banderol Harga Rp 2 Ribu per Mangkok, Penjual Akui Gak Rugi dan Malah Makin Laris, Ini Alasannya
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | Nicolaus |
Editor | : | Seto Ajinugroho |