Grid.ID - Berhubungan intim bagi pasangan suami istri merupakan salah satu cara agar hubungan tetap harmonis.
Terlebih bisa memuaskan pasangannya saat berhubungan intim.
Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk memuaskan pasangan saat bercinta.
Baca Juga : Ingin Tingkatkan Gairah Bercinta? Yuk, Konsumsi 6 Nutrisi Ini
Misalnya dengan melakukan yoga secara rutin hingga mengonsumsi makanan yang meningkatkan gairah.
Namun juga ada beberapa cara mudah yang bisa kamu lakukan untuk memuaskan pasangan saat berhubungan intim.
1. Yoga
Yoga menjadi salah satu cara agar bisa puaskan suami saat berhubungan intim.
Melansir dari Healthline.com, salah satu penelitian yang dikeluarkan oleh The Journal of Sexual Medicine (2015) telah mengamati 40 perempuan yang melakukan yoga selama 12 minggu.
Baca Juga : Steve Emmanuel Idap Penyakit Kejiwaan, Terapis: Kalau Dia Mati di Salemba Siapa yang Bertanggung Jawab?
Setelah penelitian berakhir, peneliti menyimpulkan bahwa para perempuan mengalami kehidupan seksual yang lebih baik setelah melakukan yoga tersebut.
Kamu bisa mencari di berbagai sumber terkait pose apa saja yang bisa membantu meningkatkan gairah saat bercinta.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | None |
Editor | : | Nailul Iffah |