Grid.ID - Bawang merah atau bawang putih mungkin menjadi bumbu dapur yang sudah sangat familiar.
Tapi pernahkah kamu mendengar bawang hitam?
Meski belum banyak diketahui, bawang hitam merupakan salah satu jenis bawang yang memiliki khasiat baik bagi kesehatan tubuh, lho!
Baca Juga : Istri Andre Taulany Lecehkan Prabowo Subianto, Ummi Pipik Lontarkan Kalimat Pedas
Bawang hitam atau magic black garlic merupakan jenis bawang putih yang diproses secara alami melalui suhu dan juga kelembaban yang dikontrol ketat sehingga tercipta formulasi kimia yang akhirnya menghasilkan bawang hitam.
Kandungan di dalam proses yang telah dilalui bawang hitam memiliki berbagai manfaat farmakologis bagi kesehatan tubuh dan juga vitalitas.
Temuan ini awalnya diperkenalkan di Korea beberapa tahun yang lalu melalui dan digembar-gemborkan oleh praktisi pengobatan alami dan herbalis setempat.
Bawang hitam berkontribusi menciptakan kandungan bawang putih yang lebih hebat.
Kandungan senyawa S-allycysteine merupakan komponen alami bawang putih segar dan turunan asam amino sistein yang ditemukan dalam jumlah konsentrasi yang lebih ebsar dibandingkan bawang putih.
Dilansir dari HealthMad, senyawa tersebut mampu membantu menurunkan kolesterol dan menurunkan risiko kanker.
Dan inlah berbagai manfaat bawang hitam jika dikonsumsi setiap hari ataupun secara rutin!
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |