Grid.ID - Normalnya hewan liar hidup di hutan dan di alam bebas. Terlebih lagi hewan yang dilindungi seperti orangutan.
Ada satu peristiwa di mana terlihat kalau seekor orangutan melawan ekskavator yang lagi menebang pohon di habitat tempatnya tinggal.
Video ini dirilis ke publik bertepatan dengan peringatan Hari Bumi Sedunia atau Earth Day di tahun 2019 ini.
Baca Juga : Setelah Dinyatakan Punah Pada 2013, Macan Dahan ini Kembali Terlihat
Tentu melihat video orangutan ini kita jadi merasa sedih peristiwa ini pernah terjadi, terlebih lagi terjadinya di Indonesia!
6 WNI Jadi Korban Tewas Kecelakaan Bus Umrah, Menag Ungkap Rencana Jenazah Akan Dimakamkan di Arab Saudi?
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |