Grid.ID - Belum lama ini, Agus Harimurti Yudhoyono betemu Presiden Jokowi di Istana Negara.
Agus Harimurti Yudhoyono bertemu Presiden Jokowi lantaran mendapat undangan.
Namun, plat mobil yang dikendarai Agus Harimurti Yudhoyono saat bertemu Presiden Jokowi justru menjadi sorotan publik.
Baca Juga : Miliki Badan Atletis, Agus Harimurti Yudhoyono Ternyata Doyan Makan Gorengan!
Komandan Kogasma Partai Demokrat, Agus Harimurti bertemu dengan presiden Jokowi pada Kamis (2/5/2019).
Putra sulung Presiden RI Ke-6, Susilo Bambang Yudhoyono ke Istana Kepresidenan Jakarta pada pukul 15.46 WIB.
Seperti yang diwartakan kompas.com, AHY tampak memenuhi undangan pertemuan dengan Presiden Jokowi dengan mengenakan batik bercorak abu-abu.
Baca Juga : Doa dan Harapan Agus Harimurti Yudhoyono dan Annisa Pohan untuk Anaknya yang Ulang Tahun pada 17 Agustus
Didampingi asistennya, AHY memenuhi undangan dari Presiden Jokowi.
"Iya diundang," kata Agus Harimurti Yudhoyono.
Namun, AHY mengaku belum tahu apa yang akan dibahas bersama Presiden Jokowi.
Baca Juga : Sebelum Jadi Tentara, Ternyata Agus Harimurti Yudhoyono Imut Banget!
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Kompas.com,KompasTV |
Penulis | : | Novita Desy Prasetyowati |
Editor | : | Novita Desy Prasetyowati |