"Body shaming itu bikin kita gak bisa makan kayak gini, susah tau," imbuhnya.
Jodie menceritakan kisahnya yang pernah menjadi korban bullying saat masih kecil.
"Aku dibully dari kecil, dan bener-bener dibully yang dipukuli pake penggaris dan dikeroyok gitu, cuma karena jelek," ujarnya.
"Pesan untuk pelaku bullying baik fisik atau verbal di media sosial, inget! Jejak digital itu parah banget," lanjutnya.
Baca Juga : Serem! Ria Ricis yang Penakut Sambangi Rumah Jenita Janet dan Alami Kejadian Horor
"Kamu selamanya akan diketahui sebagai pembully, itu lebih parah dari hukuman apapun," imbuhnya.
"Jangan pernah membully. Coba hargai sesuatu, kalau gak suka, diem. Jangan ngomong apapun atau cari-cari kesalahan orang lain," pungkasnya.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | Youtube Ricis Official |
Penulis | : | Nesiana Yuko Argina |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |