Laporan Wartawan Grid.ID, Mia Della Vita
Grid.ID - Kekaisaran Jepang telah memasuki era baru pada Rabu (1/5/2019).
Pangeran Naruhito kini resmi menggantikan sang ayah, Akihito sebagai Kaisar Jepang.
Ini merupakan kali pertama seorang Kaisar Jepang mengundurkan diri dalam kurun waktu 200 tahun terakhir.
Baca Juga : Pernah Perang DIngin, Kolaborasi Ayu Ting Ting dan Luna Maya di Acara Sahur Jadi Sorotan
Namun Jepang bukanlah satu-satunya negara di Asia melantik pemimpin baru.
Thailand juga baru saja menobatkan Maha Vajiralongkorn sebagai Raja baru.
Diadakan selama tiga hari, penobatan Raja Maha Vajiralongkorn itu digelar penuh dengan kemewahan.
Baca Juga : Makin Nyeleneh, Kini Viral Tren Kecantikan Extension Bulu Hidung di Media Sosial, Mau Coba?
Dua nama Raja itu pun tengah populer di kalangan masyarakat dunia.
Segala sisi kehidupan mereka dikulik media lokal maupun asing.
Begitu juga dengan anak-anak mereka yang kelak menjadi sorotan.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | Grid Reporter |
Editor | : | Nurul Nareswari |