Laporan Wartawan Grid.ID, Septi Nugrahaini
Grid.ID - Banyak penghormatan terakhir dilakukan untuk Jonghyun SHINee.
Kabar mengejutkan itu diterima pada Senin (18/12/2017).
Main vocal SHINee itu ditemukan dalam kondisi lemas di sebuah apartemen di daerah Cheongdamdong.
(BACA: 4 Lagu Milik Jonghyun SHINee Ini Langsung Masuk Top Chart Korea Pasca Kabar Kematiannya)
Jonghyun yang keracunan asap briket batubara itu sempat dilarikan ke rumah sakit.
Namun, nyawanya tak bisa diselamatkan.
Kini, jenazah Jonghyun disemayamkan di Asan Medical Center, Seoul.
Jenazahnya disemayamkan di tempat tersebut hingga prosesi pemakaman pada Kamis (21/12/2017).
(BACA: Tidak Hanya Jonghyun SHINee, Ternyata 4 Artis Hollywood Ini Juga Pernah Alami Depresi)
Kesedihan dirasakan tak hanya oleh para penggemar, member SHINee, keluarga, dan rekan seagensi.
Tapi juga rekan sesama artis dari beberapa agensi.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Penulis | : | Atikah Ishmah W |
Editor | : | Atikah Ishmah W |