Grid.ID - Meski sudah lebih dari sepekan, efek fim Avengers: Endgame masih cukup terasa.
Demam akan sekuel film Avengers: Endgame ini nampaknya dirasakan di berbagai lapisan umur.
Dari tua hingga muda, larut dalam euforia film Avengers: Endgame.
Baca Juga : Sukses Bintangi Avengers: Endgame, Chris Evans 'Mudik' dan Menghadiri Reuni SMA-nya
Ada berbagai cerita unik yang terjadi dalam euforia perilisan film Avengers: Endgame.
Kebanyakan cerita unik ini datang dari para penonton setia film terbaru keluaran Marvel ini.
Ada beberapa penonton yang memiliki cerita yang lucu, unik dan menghibur.
Salah satunya seorang pria asal Zhejiang, Tiongkok.
Baca Juga : Trailer Spider-Man: Far From Home Bongkar Kelanjutan Cerita Avengers: Endgame, Awas Spoiler!
Melansir dari laman World of Buzz, insiden ini terjadi pada 6 Mei 2019 kemarin.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | www.worldofbuzz.com |
Penulis | : | Maria Andriana Oky |
Editor | : | Maria Andriana Oky |