Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad
Grid.ID - Air beras adalah rahasia kecantikan yang sudah dikenal sejak zaman dulu.
Mengandung nutrisi penting dan aktioksidan, air beras menjadi bahan favorit untuk mendapatkan kulit bersih.
Bahkan banyak wanita yang memilih menggunakan air beras dibandingkan dengan menggunakan produk kecantikan.
(BACA : Lezatnya Pancake yang Lagi Hits di Instagram, Mau Coba? )
Dilansir Grid.ID dari Boldsky, kamu bisa memasukkan air garam ke dalam rutinitas kecantikan.
Kamu dapat melakukan 6 cara ini untuk mendapatkan kulit yang cantik dan sehat dengan air beras.
1. Air Beras dengan Air Mawar
Buatlah toner dengan menggabungkan 2-3 sendok teh air beras dan 3 sendok makan air mawar.
Semprotkan toner ke wajah agar kotoran yang menempel di wajahmu hilang.
Kamu bisa menggunakan toner ini dua kali seminggu untuk mendapatkan kulit yang bersih.
2. Air Beras dengan Madu
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |