Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID - Artis Vanessa Angel kembali jalani sidang di Pengadilan Negeri Surabaya pada Selasa (14/4/2019).
Dalam sidang kali ini, ada yang nampak berbeda dari sosok Vanessa Angel.
Selain terlihat lebih ceria, Vanessa Angel juga nampak mengenakan hijab.
Melalui tayangan Obsesi yang dipublikasikan pada kanal YouTube Starpro Indonesia pada Kamis (16/5/2019), Vanessa mengungkap sosok yang memberinya hijab tersebut.
Ia menerangkan, hijab berwarna ungu-putih itu adalah pemberian dari Bibi Ardiansyah, sang mantan kekasih.
"Ini kerudungnya dikasih Bibi, dia datang kemarin ngasih kerudung ini," kata Vanessa.
Viral Beredar Uang Palsu yang Dikeluarkan UIN Makassar, Begini Cara Ceknya Keasliannya!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Deshinta Nindya A |