Namun sayang, harapan Melly pupus karena pemerintah di sana melarang untuk mengadopsi anak-anak tersebut.
"Saya bilang sama pemerintah sana yang mewakili, boleh nggak kita adopsi, ternyata nggak bisa," ungkapnya.
Ada alasan khusus mengapa pencipta lagu 'Tegar' itu tidak diperbolehkan mengadopsi anak-anak tersebut.
"Karena mereka tidak boleh dipisahkan dari masyarakat Palestinanya sendiri, agar trauma healingnya juga."
"Kedua, mereka takut kalau mereka dipisahkan dari situ, pendidikan yang diterima tidak seperti yang di situ, karena pendidikan yang utamanya banget, pelajaran yang diberikan itu menghafal Al-Quran,"
"Karena kalau orang Indonesia kan sekuler, jadi mereka harus pertahankan itu terus. Dan karena Palestina itu menjaga Al Aqso juga, jadi ya dipertahankan terus," tutup Melly Goeslaw. (*)
(Baca: Minta Akta Cerai, Gaston Castano Diminta Lakukan Ini Ke Keluarga Jupe...)
Masyaallah! Presiden Prabowo Beri Hadiah Rp 100 Juta untuk Mbah Guru yang Viral Ngajar Matematika Lewat Tiktok, Netizen Ikut Girang