Laporan Wartawan Grid.ID, Angriawan Cahyo Pawenang
Grid.ID - Handphone kini mulai menjadi suatu unsur pokok tersendiri bagi manusia.
Pasalnya, handphone jadi salah satu sarana bersosiaisasi manusia yang utama di masa ini.
Tak hanya untuk bersosialisasi, handphone sendiri juga digunakan untuk keperluan mencari informasi untuk wawasan ataupun sekedar hiburan.
Sayangnya, banyak yang kemudian menyalahgunakan handphone terutama menggunakan sarana tersebut dengan cara yang tidak sehat.
Apalagi jika penggunanya merupakan seorang anak-anak yang seharusnya masih butuh pendampingan.
Dikutip dari World of Buzz, seorang anak berusia dua tahun harus rela menderita rabun jauh gara-gara dibiarkan main handphone terus-terusan oleh orangtuanya sendiri.
Baca Juga: Stress dan Kebanyakan Main Handphone, Pembuluh Darah Mata Tanta Ginting Pecah!
Rabun jauh sendiri sebenarnya cukup normal terjadi pada manusia yang kondisi matanya sudah melemah terutama gara-gara usia.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | World of Buzz,China Times |
Penulis | : | Angriawan Cahyo Pawenang |
Editor | : | Angriawan Cahyo Pawenang |