Laporan Wartawan Grid.ID, Nesiana Yuko Argina
Grid.ID - Kasus tentang bayi menangis di pesawat yang sempat viral itu menarik perhatian Rizky Kinos.
Suami dari Nycta Gina itu bahkan menuliskan curahan hatinya melalui sebuah unggahan di akun Instagram pribadinya, @kinosnoski.
Dalam curhatannya itu, Kinos seakan menyindir soal keluhan salah satu artis mengenai tangisan bayi di pesawat yang sempat ramai beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Raditya Dika Komentari Unggahan Viral Angela Gilsha Tentang Bayi yang Nangis di Pesawat
Kinos mengunggah foto putranya, Uta yang terlelap di pangkuan sang kakek di pesawat.
Sebagaimana diketahui, Nycta Gina dan Rizky Kinos telah dikaruniai seorang anak laki-laki dan satu lagi perempuan.
Mereka adalah Panutan Adhya Semesta Trinycta dan Lembar Putih Trinycta, yang biasa dipanggil Uta dan Uti.
Baca Juga: Marsha Timothy Tanggapi Unggahan Angela Gilsha Soal Tangisan Bayi di Pesawat
Bersama dengan foto tersebut, aktor berusia 33 tahun ini menceritakan pengalamannya membawa anak naik pesawat.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | |
Penulis | : | Nesiana Yuko Argina |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |