Grid.ID - Tips OVO kali ini akan membahas tentang keuntungan penggunaan aplikasi OVO.
Dalam tips OVO kali ini ada beberapa keuntungan penggunaan aplikasi OVO yang ditawarkan bagi kalian para kaum milenial yang nggak mau ribet.
Salah satu keuntungan penggunaan aplikasi OVO yang disebutkan dalam tips OVO kali ini adalah kamu bisa streaming film hingga daftar kuliah nggak pakai ribet.
Baca Juga: Tips OVO: Cara Mudah Transfer Uang Tanpa Potongan Biaya Apapun dengan OVO Premier, Biar Makin Hemat!
Seperti yang diketahui, OVO merupakan platform yang memudahkan masyarakat dalam melakukan transaksi pembayaran.
Selain itu, aplikasi ini juga kerap memberikan potongan harga yang seru.
Bahkan, dari segala pengurusan kebutuhan sehari-hari mulai dari transportasi, kesehatan, hingga pendidikan menjadi lebih mudah.
Baca Juga: Tips OVO: Intip Daftar Promo OVO di Bulan Maret 2019, Jangan Sampai Ketinggalan!
Hal itulah yang membuat OVO atau PT Visionet Internasional telah mengalami peningkatan cukup drastis dalam jumlah pengguna, seperti yang diwartakan Kompas.com.
Bahkan hingga akhir November tahun 2018, basis pengguna OVO tumbuh lebih dari 400 persen dengan aplikasi terinstal 155 juta devices.
Melihat hal ini, OVO sendiri semakin meningkatkan pelayanan mereka.
Baca Juga: Tips OVO: Cara Mudah Isi Ulang Saldo OVO Tanpa Uang Tunai, Gampang dan Nggak Pakai Ribet!
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Kompas.com,OVO.ID |
Penulis | : | Novita Desy Prasetyowati |
Editor | : | Novita Desy Prasetyowati |