Grid.ID – Hingga saat ini, dunia medis selalu mengembangkan dan menyajikan obat-obatan kimia yang ampuh untuk berbagai penyakit
Namun, beberapa orang menolak mengonsumsinya dan memilih untuk mengonsumsi ramuan herbal.
Karena mereka meyakini bahwa ramuan herbal dipercaya lebih menyehatkan dan aman bagi tubuh.
Baca Juga: Dari Jengger Ayam Hingga Bunga Mawar, Beragam Model Potongan Sunat ini Viral!
Dari sekadar menjaga kesehatan, sampai alasan tidak mau tergantung dengan obat dokter, banyak orang yang mengonsumsi obat herbal karena dipercaya sebagai alternatif yang lebih sehat pada tubuh.
Namun ternyata konsumsi berlebih terhadap produk herbal ini juga menimbulkan bahaya yang sama.
Dilansir dari The Health Site, sebuah penelitian yang yang dipublikasikan pada Canadian Medical Association Journal menyebut dampak buruk dari produk herbal ini.
Baca Juga: Viral Antibiotik Amoxicillin Untuk Hilangkan Jerawat, Simak Penjelasan Dokter!
"Konsumsi berlebihan dari produk herbal tertentu dapat menimbulkan efek samping berbahaya," jelas Jean-Pierre Falet dari McGill University, Kanada.
Salah satu contohnya adalah produk mengandung akar licorice yang bisa meningkatkan tekanan darah dan berujung pada sakit kepala dan nyeri di dada.
"Produk mengandung ekstrak akar licorice dapat meningkatkan tekanan darah, menyebabkan retensi air, dan menurunkan tingkat potassium jika dikonsumsi secara berlebihan," jelas Falet.
Baca Juga: Rumah Berhantu Justru Diburu di Luar Negeri, Ada yang Ditawar Hingga Rp 1 Triliun
5 Arti Mimpi Nasi Merah Ada Hal Buruk, Simbol Peringatan sampai Punya Kekhawatiran Hidup
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ngesti Sekar Dewi |