Bumbu dapur yang berwarna kuning ini biasanya digunakan untuk memasak, tapi menurut penelitian, kunyit bisa mengurangi pembentukan jaringan lemak.
Hal ini sangat bagus bagi kamu yang sedang menjalankan program diet, kunyit juga bisa mengobati diabetes karena meningkatkan resistensi insulin dan mengatur hiperglikemia.
3. Kapulaga
Kapulaga adalah bumbu aromatik yang banyak digunakan di masakan Timur dan sebagai pengobatan untuk gangguan pencernaan.
Bumbu ini memiliki rasa manis dan pedas yang aneh, rasanya sedikit unik bagi yang pertama kali mencobanya.
Tapi, kapulaga sangat ideal untuk meningkatkan tubuh membakar lemak yang sudah tertimbun di dalam tubuh.
(Baca Juga : Konsumsi Makanan Ini, Otak Bekerja Lebih Optimal)
4. Kayu Manis
Nah, kayu manis memiliki banyak manfaat, diantaranya mengurangi kadar asam dalam tubuh,
mengatur pencernaan, mengobati flu, mengurangi kadar gula darah dan mengatur kadar trigliserida dan kolesterol jahat.
Kamu bisa tambahkan bubuk kayu manis ke dalam makanan atau minuman yang akan dikonsumsi setiap harinya.
Meski bumbu dapur di atas bisa membantu proses pembakaran lemak, tapi sebaiknya imbagi dengan rutin berolahraga dan mengonsumsi makanan sehat yang rendah lemak. (*)
Penulis | : | Nailul Iffah |
Editor | : | Nailul Iffah |