Grid.ID - Sepuluh tahun lalu, kita mungkin tak akan melihat bisnis cuci sepatu menggeliat seperti sekarang ini.
Refaldy Fauzi (26), adalah salah satu pionir bisnis cuci sepatu di Indonesia.
Pemuda kelahiran Bandung, Jawa Barat ini, sukses mendirikan bisnis cuci sepatu beromzet miliaran rupiah bernama Sneaklin.
Baca Juga: 7 Sifat Perempuan yang Menarik di Mata Pria, Salah Satunya Jadi Pendengar yang Baik
Mengutip laman resmi Sneaklin, perusahan ini bergerak di bidang pencucian khusus sepatu.
Sneaklin resmi didirikan Refaldy Fauzy pada 3 Oktober 2013 silam.
Mengusung konsep premium laundry sepatu, Refaldy sukses mendirikan perusahaan yang kini menjadi tren usaha di masyarakat.
Namun siapa sangka, perusahaan dengan omzet miliaran rupiah ini dimulai cuma dengan modal Rp 100 ribu saja.
Baca Juga: Terpuruk dan Putus Asa? 5 Kutipan Tokoh Ternama Ini Akan Memberimu Energi Positif!
Source | : | Kompas.com,Sneaklin ID |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |