Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID - Sebagian besar wanita millenial saat ini lebih mengutamakan karir daripada menikah.
Tak heran jika wanita zaman now menikah di usia yang terbilang cukup tua.
Namun mereka lebih senang menyebutnya dengan istilah usia matang atau dewasa.
Selama ini, usia perempuan untuk menikah cenderung dibatasi.
(BACA: Jarang Disadari, Inilah 4 Barang Penting Untuk Dibawa ke Rumah Sakit Ketika Melahirkan)
Berbeda dengan laki-laki yang tak terbatas usia untuk menikah.
Menurut pandangan orang pada umumnya, usia ideal perempuan untuk menikah antara usia 24 sampai 25 tahun.
Jika lebih dari itu, maka sudah dikatakan terlambat untuk menikah.
Apalagi jika sampai di atas 30 tahun.
(BACA: Lakukan 3 Hal Ini Untuk Hindarkan Flu Dari Si Kecil)
Usia pernikahan seringkali dihubungkan dengan kehamilan dan melahirkan.
Profil Carmen, Idol Kpop Asal Indonesia yang Bakal Debut di SM Entertainment, Tergabung dalam Member Hearts2hearts
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |