Grid.ID - Stefan William menjadi salah satu nama aktor Indonesia yang sukses berkarir.
Kesuksesan karirnya membuat Stefan William berhasil membeli sebuah rumah mewah yang ia tempati bersama sang istri, Celine Evangelista.
Banyak ditumbuhi pepohonan, rupanya rumah mewah Stefan William itu memiliki desain modern dengan nuansa tropis yang asri.
Baca Juga: Alami Kelainan Otot, Kepala Anak 11 Tahun ini Miring 90 Derajat Tak Bisa Kembali Tegak!
Walau jaran tersorot, rupanya kediamannya dengan keluarga kecilnya tersebut begitu mewah dan nyaman.
Bergaya tropis, intip yuk kediamannya.
Banyaknya bukaan tentu saja menjadikan rumah ini sangat sehat karena sirkulasi cahaya dan udaranya yang baik.
Mereka memiliki halaman rumah yang asri, sehingga terlihat sejuk dipandang.
Baca Juga: 7 Potret Shechah Sagran, Mantan Istri Raul Lemos yang Sempat Berseteru dengan Krisdayanti
Rumah 2 lantai milik Stefan ini didominasi warna putih, abu-abu dan cokelat kayu.
Bergaya tropis, rumah ini memiliki banyak bukaan yang dapat dilihat dari banyaknya jendela yang digunakan.
Berbusana Serba Hitam, Paula Verhoeven Datang Melayat ke Rumah Duka Ayah Baim Wong
Source | : | Nakita |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |