Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad
Grid.ID - Kehadiran smartphone dinilai sangat memudahkan manusia dalam hal komunikasi.
Kamu dapat dengan mudah berkomunikasi dengan saudara, kerabat atau teman yang mungkin sedang berada jauh darimu.
Apalagi sekarang ini banyak jenis aplikasi yang menawarkan fitur berupa panggilan video call.
Fitur ini tentu amat sangat menguntungkan dan menyenagkan.
( BACA JUGA: Beli Seperangkat Veneer di Internet, Pria Ini Justru Dapatkan Hal Tak Terduga! )
Kamu tidak hanya bisa mendengarkan suaranya saja, tetapi kamu juga sekaligus bisa melihat wajah lawan bicaramu.
Kini Google bereksperimen dengan menghadirkan aplikasi Google Duo yang bisa kamu gunakan untuk melakukan panggilan video call.
Bahkan video call yang kamu lakukan dengan aplikasi ini akan memiliki kualitas gambar yang jauh lebih baik dibandingkan aplikasi lainnya.
Saat menggunakan sebuah aplikasi untuk video call, pastinya kamu dan lawan bicaramu harus memiliki aplikasi tersebut di ponsel.
( BACA JUGA: Isyana Sarasvati Dipuji Netizen, Mirip Artis Korea )
Namun, berbeda dengan Google, pihaknya membiarkan aplikasi tetap bisa digunakan tanpa perlu menginstalnya.
Amanda Manopo Punya Pantangan dalam Pertemanan, Dilarang Saling Memberikan Hadiah Ini
Source | : | andorid authority |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |