Grid.ID - Siapa yang tidak kenal dengan Band D'Masiv?
Walau namanya sudah tidak setenar dulu, Band D'Masiv ternyata masih sering mengadakan konser di berbagai daerah.
Baru-baru ini, Band D'Masiv terlihat manggung di Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (13/7/2019).
Baca Juga: Kocak! Gara-gara Lupa Password Instagram Kai EXO Nitip Pesan untuk Fans Lewat Ravi VIXX
Walau begitu, penampilan Band D'Masiv di Lombok rupanya meninggalkan cerita yang sedikit tidak enak.
Dilansir GridHot.ID dari akun Instagram @hit.musik, Sabtu (13/7/2019), saat tampil di Lombok, kedua anggota D'Masiv, Rian dan Rai Dinata tertangkap kamera penonton sedang terlibat pertengkaran.
Bahkan, Rai sempat mendorong Rian dan menjatuhkan bass-nya, sebelum kemudian memilih turun panggung.
Baca Juga: 11 Alasan Kamu Harus Coba Solo Traveling, No Drama!
Selang beberapa saat, Rai diketahui mengunggah tulisan berlatar belakang hitam di Instagram Stories-nya.
Source | : | GridHot.ID |
Penulis | : | Siti Nur Qasanah |
Editor | : | Dewi Lusmawati |