Laporan Reporter Grid.ID, Irene Cynthia Hadi
Grid.ID - Masih ingat dengan Friedrich Yunadi?
Ya, pengacara Setya Novanto ini sempat membuat heboh netizen dengan kata-kata dan ungkapan lucu seperti bakpao.
Baru-baru ini Fredrich kembali menjadi trending karena ia ditahan oleh KPK.
(BACA JUGA 7 Foto Lengkap Kemesraan Natasha Wilona dan Verrell Bramasta di Malaysia, Hayo..Nomor 7 Verrell Ngapain tuh?)
Dilansir dari kompas.com, Fredrich diduga telah bersengkokol dengan Dokter Bimanesh untuk menghalangi penangkapan Setya Novanto.
Tak banyak diketahui orang bahwa Fredrich ternyata memiliki seorang putri cantik bernama Astrid Ellena Yunadi.
Saat sang ayah ditahan, Astrid yang merupakan mantan Miss Indonesia 2011 ini mulai jadi perhatian publik.
Banyak netizen mulai mengunjungi akun Instagramnya dan menuliskan komentar negatif untuknya.
Siapa Astrid Ellena dan apa saja fakta-faktanya?
Berikut yang berhasil dirangkum Grid.ID dari Tribun Timur dan Tribun Style.
Status Asli Abidzar Al Ghifari dengan Sintya Marisca Terbongkar, Putra Umi Pipik Risih Dijodoh-jodohkan?
Source | : | Instagram,Tribun Style,Tribun Timur |
Penulis | : | Irene Cynthia Hadi |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |