Grid.ID - Link live streaming gerhana bulan sebagian Rabu 17 Juli 2019 bisa kamu saksikan tanpa harus keluar ruangan.
Kamu bisa menonton fenomena alam spesial ini lewat link live streaming gerhana bulan sebagian Rabu 17 Juli 2019.
Apa alasan fenomena alam yang ditayangkan lewat link live streaming gerhana bulan sebagian Rabu 17 Juli 2019 ini spesial?
Baca Juga: Gerhana Matahari Total Terjadi Hari Ini, Bumi Akan Alami Gelap Gulita Sesaat
Rupanya, menurut astronom ini adalah gerhana bulan kasatmata terakhir sebelum 2012.
Ya, 2 tahun ke depan kita tak akan lagi berjumpa gerhana bulan yang bisa diamati dengan mata telanjang.
Sebagaimana diberitakan oleh Kompas.com, gerhana bulan parsial atau sebagian akan muncul Rabu dini hari (17/7/2019) waktu Indonesia, dan dapat dilihat dari Amerika Selatan, Eropa, Afrika, Asia, dan Australia.
Baca Juga: Besok, 11 Agustus 2018 Akan Ada Gerhana Matahari Parsial, Bisakah Terlihat di Indonesia?
Satu-satunya wilayah yang tidak bisa melihat gerhana adalah Amerika Utara dan Amerika Serikat.
Gerhana bulan merupakan peristiwa terhalanginya penampakan bulan oleh bayangan Bumi sehingga cahaya Matahari tidak sampai ke Bulan.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Andika Thaselia |
Editor | : | Andika Thaselia |