Grid.ID – Memiliki buah hati adalah hal yang diinginkan hampir setiap pasangan.
Namun, beberapa dari mereka tidak mudah untuk mendapatkannya.
Yang menjadi masalah utama umumnya adalah faktor kesuburan.
(BACA: Unik, Perhiasan Ini Dibuat dari Limbah Peralatan Elektronik)
Tahukah kamu, bahwa kesuburan seseorang dapat dipengaruhi oleh beberapa hal berikut ini?
Seperti yang dilansir Grid.ID dari laman Web MD berikut ini.
Di antaranya, yaitu:
1. Usia
Usia rupanya bisa pengaruhi kesuburan seseorang.
(BACA: Jangan Buang Kulit Pisang, Ternyata Ini 4 Manfaatnya Untuk Kecantikan)
Kesuburan akan menurun terutama setelah usia pertengahan 30 tahun.
Begitu pula pada pria.
Meskipun pria bisa memproduksi sperma sepanjang hidupnya, akan tetapi kualitas sperma tidak akan sama seperti saat ia masih muda.
2. Berat badan
Berat badan juga dapat jadi faktor yang memengaruhi, baik kekurangan ataupun kelebihan berat badan.
Keduanya memiliki dampak yang sama terhadap berkurangnya kesuburan.
(BACA: Tak Seperti Biasanya, Kai EXO Berikan Syarat Kepada Fans Sebelum Mengambil Fotonya!)
3. Masa subur
Yang satu ini kerap dijadikan patokan sebagai hari untuk bercinta.
Penting untuk mengetahui kapan masa suburmu agar sperma bisa mencapai sel telur dengan tepat. (*)
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Penulis | : | Jeanne Pita |
Editor | : | Jeanne Pita |