Laporan Wartawan Grid.ID, Eria Winda Wahdania
Grid.ID-Akun Instagram pribadi milik pedangdut Inul Daratista sempat dihack oleh seorang hacker tak dikenal.
Kabar itupun nampak dibagikan akun gosip @lambe_turah melalui unggahannya, Minggu (21/7/2019).
Akun Instagram milik Inul terasebut sempat hilang dan berganti nama.
Sang hacker pun dengan sengaja mengubah foto profil Instagram Inul dan melakukan siaran langsung.
Diduga pelakukan adalah peretas dari Turki.
Hal tersebut terlihat dari ikon bendera Turki yang dipostingkannya saat melakukan Instagram live.
Source | : | |
Penulis | : | Winda Wahdania |
Editor | : | Winda Wahdania |