Laporan wartawan Grid.ID, Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Barack Obama memang sudah tidak asing bagi rakyat Indonesia.
Terlebih lagi mantan Presiden Amerika Serikat ini pernah tinggal dan bersekolah di Indonesia.
Obama menghabiskan masa kecilnya di Jakarta dan bersekolah di SDN Menteng 01 Jakarta.
Obama juga menggemari makanan Indonesia.
(BACA: Vokalis Maroon 5 dan Sang Istri Jual Rumah Mewah Mereka, Harganya Bikin Jantungan!)
Pernah dalam pidato Kongres Diaspora, Obama mneyebut dirinya senang makan bakso, nasi goreng, dan sate.
Meskipun Obama kini tidak lagi menjabat sebagi Presiden Amerika Serikat, ia dan istrinya Michelle Obama tetap disenangi oleh masyarakat Amerika Serikat.
Apapun yang mereka miliki tetap menjadi perhatian publik.
Satu di antaranya adalah rumah pantai yang mereka tempati ketika berlibur.
Dikutip Grid.ID dari laman In Style, rumah berlibur mantan Presiden Barack Obama dan Ibu Negara Michelle Obama di Martha Vineyard ini siap dijual, dengan harga $ 17,5 juta.
Jika dirupiahkan rumah pantai ini dijual sekitar Rp 236,95 miliar.
Keluarga Kim Sae Ron Sempat Tak setuju Putrinya Pacaran dengan Kim Soo Hyun, sang Aktor Berikan Alasan Ini
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |