Grid.ID - Cinta bisa datang menghampiri siapa dan kapan saja.
Namun cinta akan sulit dimengerti jika kamu nggak membiarkan hatimu terbuka.
Dilansir Grid.ID dari laman Lifestyle Kompas, menyebutkan sederet hal yang mungkin menjadi alasan kenapa kamu merasa sulit untuk jatuh cinta.
(BACA : Shafa Harris Dicibir Karena Bertato, Sarita Abdul Mukti Sebut Hal Ini )
1. Pasangan bukanlah seseorang yang berharga
Banyak yang mengatakan kalau saat PDKT merupakan saat yang paling romantis dalam sebuah hubungan.
Kenapa begitu?
Karena saat kalian meresmikan hubungan kalian, semuanya seperti biasa saja karena jadian itu adalah tujuan akhir dari sebuah PDKT.
Kalian malah kurang atau bahkan tidak menghargai semua hal baik yang sudah kalian lakukan.
2. Nggak mau berusaha
Saat ini sadar atau enggak kita hidup di zaman yang semuanya serba instan.
Semua kita menginginkan hal yang mudah, hasil yang baik dalam waktu yang singkat.
Lanjut Studi S3 di Swiss, Nadia Vega Tak Takut Cowok Minder Buat Dekati Dirinya, Ini Alasannya
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |