Laporan Wartawan Grid.ID, Ismayuni Kusumawardani
Grid.ID - Menjadi anggota keluarga keraajaan berarti harus menaati segala peraturan kerajaan.
Terutama keluarga kerajaan di Britania Raya.
Dan Meghan Markle, calon istri Pangeran Harry menjadi satu di antara anggota kerajaan yang harus menaati berbagai aturan tak tertulis itu.
Baru-baru ini Meghan diberitakan telah melakukan kesalahan besar dan baru kali pertama dilakukan anggota kerajaan.
( BACA JUGA: Nama Meghan Markle Akan Berubah Setelah Menikahi Pangeran Harry Tapi Sayang, Ia Tak Akan Mendapat Gelar "Princess" )
Diketahui Meghan melanggar aturan yang jelas-jelas sangat dilarang sebagai anggota kerajaan.
Dikutip Grid.ID dari laman Marrie Claire, selama kunjungannya di Wales bersama Pangeran Harry, bintang drama the Suits ini dilaporakan memberikan tanda tangan kepada seorang gadis kecil bernama Caitlin Clarks.
Tak hanya itu, Meghan juga memberikan pesan "Hi Kaitlin" berserta emotikon hati dan senyum.
"Aku tidak terlalu peduli [tentang kesalahan ejaan]," kata Clarks.
( BACA JUGA: Tertunda 2 Tahun, Film Historikal Lee Seung Gi dan Shim Eun Kyung Bakal Segera Ditayangkan! )
"Hatiku masih berdegup kencang, aku belum pernah mendapat tanda tangan dari anggota kerajaan sebelumnya,
5 Rekomendasi Drakor Chae Soo Bin Selain When the Phone Rings, Ada yang Jadi Robot hingga Petugas Bandara
Source | : | Marrie Claire |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |