Laporan Wartawan Grid.ID, Ruhil I. Yumna
Grid.ID - Para ahli nutrisi menemukan makanan sehat yang ternyata menyimpan dampak buruk bagi kesehatan.
Makanan sehat yang selama ini dikira akan bermanfaat bagi tubuh ternyata menyimpan dampak buruk menurut para ahli nutrisi.
Para ahli nutrisi mengungkap ada sekiranya 4 makanan sehat yang ternyata menyimpan dampak buruk bagi kesehatan.
Baca Juga: Digugat Rekan Bisnis, Ashanty Akui Jarang Komunikasi dengan Martin Pratiwi
Di tengah maraknya orang-orang yang berbondong-bondong ingin hidup sehat, ternyata ada sebuah pernyataan yang mengejutkan.
Aisling Piggott, seorang ahli diet Inggris mengungkap jika makanan yang selama ini dianggap sehat, belum tentu kenyataannya begitu.
Dikutip Grid.ID dari Bustle, Berikut 4 makanan dan minuman yang dianggap sehat ternyata menyimpan dampak buruk.
1. Keripik Sayuran
Ahli gizi Jenna Hope mencatat bahwa memang ada keripik sayuran kering yang pada dasarnya benar-benar baik.
Namun dalam kenyataannya di pasaran banyak keripik 'sehat' yang ternyata hanya keripik jagung olahan dengan ekstrak sayuran beberapa persen.
Menurut Hope, kandungan baik dari produk-produk ini kebanyakan hilang saat diproses.
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Source | : | Bustle |
Penulis | : | Ruhil Yumna |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |