Grid.ID - Belakangan ini. media sosial tanah air dihebohkan dengan kisah Yusuf yang tengah viral.
Yusuf, seorang Buruh Migran Indonesia (BMI) yang kini sedang bekerja di Korea, ditipu oleh seorang TKW Indonesia di Taiwan.
Kisah Yusuf yang kini sedang viral ini salah satunya disebarkan oleh akun Facebook Kartini Indonesia.
Baca Juga: Memalukan! Pasangan Suami Istri Sengaja Berhubungan Intim di Taman Bermain Anak-Anak
Video yang diunggah oleh Facebook Kartini Indonesia pada Selasa (6/8/2019) itu, mengisahkan kemalangan seorang pria Indonesia bernama Yusuf yang sedang bekerja di Korea.
Hidup sebatang kara di negeri orang, Yusuf jatuh hati ketika melihat foto seorang wanita cantik di Facebook.
Kesendiriannya di Negeri Ginseng selama 2 tahun lamanya menjadi berwarna saat menjalin hubungan dengan wanita yang ia kenal di Internet ini.
Dua tahun berhubungan melalui dunia maya, Yusuf hanya bisa menyampaikan kasihnya melalui pesan singkat atau suara telepon.
Baca Juga: Hilang Selama 16 tahun, Gadis ini Akhirnya Bertemu Saudara Perempuannya Setelah Viral di Twitter
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Facebook,GridHot.ID |
Penulis | : | Agil Hari Santoso |
Editor | : | Agil Hari Santoso |