Grid.ID - Salah satu faktor yang membuat berat badan seseorang bertambah adalah begadang.
Kenapa?
Karena semakin larut kamu tidur di malam hari makan akan semakin besar pula nafsu makannya.
Hal ini yang menyebabkan kamu sering merasa lapar di malam hari.
Melansir dari laman lifestyle kompas.com oleh Grid.ID menemukan penjelasan terkait hal ini.
Ada penjelasan ilmiah terkait peningkatan hormon lapar yang meningkat di malam hari.
Sebuah penelitian telah dilakukan dan diterbitkan dalam International Journal of Obesity.
Peneletian ini dilakukan pada 32 orang responden pria dan wanita.
Para reseponden diminta berpuasa selama 8 jama, dan boleh makan pada pukul 9 pagi dan 4 sore.
Lalu sampel darah para responden diambil.
Hasilnya menunjukkan bahwa hormon lapar akan meningkat di malam hari.
(BACA: Jauhkan Diabetes dari Hidupmu dengan Cara Ini, Gampang dan Pastinya Menyehatkan! Penasaran?)
Hal inilah yang menjadi pemicu orang selalu merasa lapar di malam hari.
Jika kamu sering makan di malam hari makan kamu akan mengalami obesitas, dimana obesitas itu sangat berbahaya untuk kesehatan. (*)
Viral, Gadis Anak dari Pengepul Barang Bekas Ini Berhasil Jadi Sarjana, Auto Bangga Pamer Foto di Atas Gerobak Orang Tua
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |