Laporan Wartawan Grid.ID, Corry Wenas Samosir
Grid.ID - Ario Bayu kembali terlibat sebuah film drama keluarga, yang memerankan seorang ayah pada film Bunda : Kisah Cinta 2 Kodi.
(BACA: Nikita Mirzani Tanggapi Video Mesra yang Diduga Mirip Lucinta Luna dan Mike Lewis)
Sebagai pemeran utama, Ario Bayu tentu perlu memiliki karakter seorang ayah.
"Saya menjadi ayah, tapi saya belum menjadi seorang ayah," ucap Ario kepada Grid.ID saat press confrence film Bunda di Epicentrum XXI, Jakarta Selatan pada Kamis (25/1/2018).
(BACA: Wow! Tersebar Video Mesra yang Diduga Mirip Lucinta Luna dan Mike Lewis)
Aktor yang baru menikah pada tahun 2017, ia mengaku ada tantangan tersendiri pada film bunda ini, pasalnya ia harus memerankan sebagai ayah, meski ia belum menjadi seorang ayah.
Walaupun begitu ia harus mendalami karakter menjadi sosok seorang ayah yang mempunyai situasi masalah keluarga yang besar.
(BACA: Lucinta Luna Lagi-lagi Menantang Akan Bugil di Depan Kamera Wartawan)
"Otomatis kan kalo pekerjaan saya harus merasuki ke dalam karakter ini, tokohnya misalnya kaya farid. Farid itu kan memang dia tuh awalnya emang konflik sendiri, antara suami dan istri," ungkap Ario
"Akhirnya ujung-ujungnya kena cinta dan keluarga, itu yang hak kita miliki kan sebenarnya jadi aspek Itu sih yang kita ekplorisasi yang kita miliki," paparnya
(BACA: Menampik Tuduhan Transgender, Lucinta Luna Siap Bugil)
5 Shio Paling Sabar Merawat Pasangan Kala Sakit, Pendamping yang Luar Biasa karena Gak Semua Bisa
Source | : | grid.id |
Penulis | : | Dwi Lanang Sentosa |
Editor | : | Dwi Lanang Sentosa |