Laporan Wartawan Grid.ID, Dwi Ayu Lestari
Grid.ID - Kamu pasti sudah tak asing lagi dengan ibu Bjorka ini.
Sabai Dieter dan suaminya, Ringgo Agus Rahman memang memiliki cara yang unik dalam membesarkan anaknya.
Mereka berdua kerap memposting kebersamaan keluarga kecilnya dengan menambahkan caption-caption unik.
(BACA : Ingin Jadi Reporter Sekaligus Punya Portal Berita? Google Bulletin Jawabannya )
Penampilan Sabai juga cantik dan unik loh.
Ia kerap bergaya feminin dalam beberapa kesempatan.
Yuk intip mix and match feminim outfit ala Sabai Dieter Morscheck
1. Sabai mengenakan strapless blouse dipadukan bersama celana kulot dan outer.
Sabai tampak santai dengan rambut curly terurai dan sepasang sandal.
2. Sabai mengenakan dress bernuansa biru dongker dengan aksen ruffle pada bagian depannya.
Rambutnya di-curly dan terikat di samping.
Kakinya terlihat jenjang dengan kitten heels.
(BACA: Ayu Ting Ting Akhirnya Menikah, Inikah Sosok Mempelai Prianya? )
3. Perpaduan warna layer dress yang dikenakan Sabai membuatnya terlihat kalem.
Ia memakai sepatu selop.
Penampilannya terlihat feminin dengan rambutnya terurai natural.
4. Outfit serba hitam tetap membuat Sabai feminin.
Ia mengenakan layer dress dengan model off shoulder.
Terdapa aksen pom-pom pada dress yang Ia kenakan.
Sepasang sepatu selop senada membuat kakinya terlihat mulus.
5. Sabai tampak santai dan feminin dengan floral dress dan etic heels.
(BACA : Jika Pasanganmu Lakukan 5 Hal Ini, Maka Ia Layak Kamu Pertahankan )
Cantik ya! (*)
Mendadak Catwalk, Fitri Tropica Bangga Berhasil Ajak sang Suami Tampil Jadi Model
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |