Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad
Grid.ID - Marah merupakan salah satu emosi yang sulit untuk dikendalikan.
Mengendalikan amarah diri sendiri biasanya jauh lebih sulit dibandingkan dengan meredakan amarah orang lain.
Saat marah, kamu pasti sering kali melakukan hal tidak masuk akal atau melakukan hal-hal yang biasanya tidak kamu lakukan.
Untuk meredakan amarah, kamu bisa menggunakan makanan sebagai penawarnya.
Dilansir Grid.ID dari boldsky, beberapa makanan di bawah ini akan membantu kamu dalam meredakan amarah.
( BACA : Wow, Ibu Ayu Ting Ting Pakai Belt Bag Seharga Kendaraan Saat Pergi Umroh, Begini Penampilannya!)
1. Pisang
Pisang mengandung dopamin yang mampu meningkatkan mood kamu.
Pisang juga kaya akan vitamin A,B,C, dan B6 yang akan membantu sistem syaraf.
Selain itu, kandungan magnesium dalam pisang berperan penting untuk meningkatkan mood positif.
2. Cokelat Hitam
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Irma Joanita |
Editor | : | Irma Joanita |