Laporan Wartawan Grid.ID, Andika Thaselia Prahastiwi
Grid.ID - Yang satu ini kerap diabaikan saat proses pembuatan rumah.
Padahal, pintu depan layaknya 'muka' yang akan menyambut kedatangan penghuni rumah maupun tamu yang berkunjung.
Makanya, kamu harus bikin pintu rumahmu semenarik mungkin, sesuai dengan karakter yang ingin ditonjolkan.
Nggak perlu ribet dan modal banyak, cukup gunakan statement color, door knob, atau door knocker agar pintu depan rumahmu makin stand out.
Yuk intip inspirasi pintu depan yang bisa kamu contoh melansir dari The Spruce berikut ini.
( BACA JUGA: Sandy Tumiwa: Tolong Buka Pintu Hati, Saya Mau Ketemu Anak-Anak )
1. Biru pastel
Ingin menunjukkan kesan vintage dan rumah yang sejuk?
Kamu bisa gunakan warna biru pastel seperti pada gambar, dan tambahkan sedikit aksesori seperti door knocker dengan tema serupa.
Untuk bagian door knob, kamu bisa pilih warna yang senada dengan door knocker ya.
( BACA JUGA: Sulap Dinding Rumah Kamu Jadi Gallery Wall Yang Anti-mainstream Dengan 3 Langkah Ini Yuk! )
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Source | : | the spruce |
Penulis | : | Nindya Galuh Aprillia |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |