Grid.ID - Mungkin sebagian dari kamu menganggap harta karun hanya ada di dalam dongeng atau film.
Namun, di berbagai belahan dunia ini banyak kisah legenda misteri harta karun yang masih berlum terpecahkan hingga kini.
Salah satunya kisah harta karun di pulau Cocos yang diperkirakan nilainya mencapai Rp14 triliun.
Baca Juga: Lima Orang Tewas Saat Kecelakaan Maut di Ruas Tol Pejagan-Pemalang
Menurut Ladbible pada Jumat (20/9/2019), harta itu dikuburkan di pulau Cocos oleh Kapten William Thompson, setelah dia memindahkannya dari ibu kota Peru, Lima.
Timbunan itu mengandung sejumlah besar koin perak berlian, dan patung emas Maria yang besar.
Menurut keterangan, Thompson seharusnya membawa harta itu ke Lima Meksiko tahun 1821 dengan kapalnya Mary Dear.
Namun mereka membunuh semua prajurit dan pendeta di atas kapal sebelum mengangkut kargo berharga ke pulau tempat dikuburkannya harta itu.
Setelah keributan itu, mereka tidak perna kembali, artinya harta itu masuih ada di pulau itu.
Akhirnya, Thompson dan krunya ditegur atas tindakan itu, karena hanya kapten dan pasangan pertamanya yang tidak terbunuh.
Thompson dan pasangan tetap hidup dengan alasan bahwa mereka akan membawa pihak berwenang kembali ke pulau untuk mengambil harta itu.
5 Arti Mimpi Mandi Air Hujan, Tak Perlu Khawatir, Simbol Keberuntungan dan Kesuksesan, Begini Ulasannya!
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |