Laporan Wartawan Grid.ID, Corry Wenas Samosir
Grid.ID - Beberapa waktu lalu, pendangdut Via Vallen sempat mengalami hal yang tak menyenangkan karena kelakuan asisten rumah tangganya.
Sang asisten diam-diam mengambil barang-barang milik Via Vallen.
Barang yang diambil di antaranya mulai dari sejumlah uang hingga celana dalam.
Baca Juga: Via Vallen Ngefans Abis sama Blackpink dan Red Velvet: Terinspirasi Banget!
"Kalo totalnya aku nggak tahu, dia kan nggak ambil semuanya," ujar Via Vallen saat Grid.ID jumpai di kawasan Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (20/9/2019).
"Yang jelas dia ambil dua kalung berlian, satu kalung emas, anting, duit, baju-baju aku 30 puluh lebihlah," paparnya.
Namun sang ART telah mengakui kesalahannya dan meminta maaf kepada pelantun lagu Sayang itu.
"Iya dia udah mengaku salah, udah minta maaf juga," kata Via.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Corry Wenas Samosir |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |