Grid.ID - Parfum menjadi salah satu jenis kosmetik yang bisa menunjang penampilan seseorang agar tetap wangi.
Dalam menggunakan parfum, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.
Salah satunya adalah mengetahui bagian mana saja yang boleh dan tidak boleh disemprot parfum.
Baca Juga: Tak Perlu AC, Begini Cara Membuat Kamar Tetap Sejuk dan Tidak Pengap
Sebab, ada beberapa bagian tubuh yang sebaiknya tidak kamu semprotkan parfum.
Biasanya kita dianjurkan untuk menggunakan parfum di pergelangan tangan atau di belakang telinga.
Terkadang juga kita menyemprotkan parfum ke seluruh bagian tubuh sesuai kemauan kita.
Namun, ternyata ada bagian tubuh yang tidak boleh kita semprotkan parfum, lho!
Bagian mana saja, ya? Yuk, cari tahu!
Baca Juga: Aamir Khan dan Kareena Kapoor Terekam Makan Lesehan di Lantai, Videonya Jadi Trending
1. Mata
Mata sudah jelas menjadi salah satu tempat yang harus kita hindari untuk menyemprotkan parfum.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | Bobo.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |