Grid.ID - Nama Bianca Jodie dulu bukan siapa-siapa.
Namun kini namanya makin tenar karena ikut dalam ajang pencarian bakat menyanyi.
Wanita yang berasal dari Jogja ini mampu mencuri perhatian penonton.
Bukan hanya menang penampilan, namun suara wanita ini juga merdu.
(Baca Juga: Raisa Beberkan Makna Dalam Yang Ia Rasakan saat Nyanyikan Lagu 'Teduhnya Wanita')
Dari awal penampilannya ia sudah mencur perhatian juri.
Pada babak audisi, Jodie membawakan lagu dari James Arhur dengan judul Say You Wont Let Go.
Namun ternyata bukan hanya bersuara merdu, Jodi juga memiliki keahlian lain.
Ternyata Jodie sangat jago berhitung matematika, bahkan tanpa kalkulator.
Jodie semula mengaku jika ia pintar matematika dalam vidoe ini.
(Baca Juga: Melodya Vanesha Dilecehkan, Sheila Marcia Ribut dengan Koko, Begini Kronologinya!)
Akhirnya Jodie mendapatkan tes dengan menghitung sederet angka yang disebutkan.
28 Tahun Penantian, Brisia Jodie Akhirnya Dilamar Jonathan Alden di Hamparan Salju Swiss: Dapat Seiman
Penulis | : | Siti Umaiya |
Editor | : | Siti Umaiya |