Grid.ID - Hanya tinggal menghitung hari, pasangan Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda akan resmi menjadi suami istri.
Rencananya pasangan ini akan melakukan pernikahannya pada 21 April 2018.
Acara tersebut akan diselenggarakan di kota Bandung, Jawa Barat.
Prewedding keduanya telah dimulai sejak bulan Desember 2017.
(Baca Juga: Masih Ingat dengan Manohara Odelia Pinot Korban KDRT? Begini Kabarnya Sekarang!)
Syahnaz dan Jeje memilih konsep elegan dengan warna didominasi warna gelap.
Tak hanya persiapan bersifat materil, keduanya juga melakukan persiapan fisik.
Hal ini terlihat dalam unggahan Instagram Jeje, (11/2/2018).
Keduanya terlihat mengunjungi Rumah Sakit Siloam Tb Simantubang Lebak Bulus.
Keduanya ingin melakukan Premarital Check UP di rumah sakit tersebut.
(Baca Juga: 5 Fakta Dibalik Perseteruan Annisa Bahar dengan Juwita Bahar, Sampai Tak Dianggap Anak Lagi!)
Hal ini dilakukan mereka untuk memastikan segala sesuatunya bisa berjalan dengan lancar.
Syahnaz dan Jeje pun mengaku senang lantaran hasil yang terlihat menunjukkan keduanya sehat.
Sebelumnya pasangan ini telah melakukan pertunangan pada tanggal 12 November 2017.
Berita ini pernah tayang di Tribunstyle.com dengan judul Belum Resmi Jadi Suami Istri, Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda Datangi Rumah Sakit, Kenapa ya?
Nggak Malu, Fico Fachriza Jadikan Kasus ‘Pinjam Uang’ Materi Stand Up, Duit Nikita Willy Dibagikan ke Penonton
Penulis | : | Siti Umaiya |
Editor | : | Siti Umaiya |