Laporan Wartawan GridHype.ID, Ruhil I. Yumna
Grid.ID - Bagi yang sering berbelanja di situs belanja online, tentu tak asing lagi dengan Amazon.
Amazon adalah perusahaan perdagangan berbasis online terbesar, bahkan meraup untung sebelum maraknya penjualan online seperti sekarang ini.
Di awal berdirinya, situs ini hanya menjual buku, tapi sekarang penjualan Amazon telah bervariasi.
Mulai dari DVD, CD, video dan download/streaming, MP3, software, video game, elektronik, pakaian, furnitur, makanan, minuman, bahkan perhiasan.
Nyeseknya Curhatan Jessica Iskandar Usai Sang Ayah Meninggal Dunia: Terima Kasih Papa...
Penulis | : | Ruhil Yumna |
Editor | : | Nailul Iffah |