Grid.ID - Setelah banyak dikenal orang, nama Betrand Peto jadi sorotan publik.
Namanya memenuhi media apalagi setelah diangkat anak Ruben Onsu.
Selain karena nama Ruben Onsu, sosok Betrand yang baik dan sopan membuat banyak orang suka.
Betrand dikenal sopan, baik dan juga polos.
Hal inilah yang membuat Betrand banyak disukai orang-orang di sekitarnya.
Mulai dari Sarwendah, Thalia, Thania, sampai dengan keluarga Ruben yang lain.
Namun apakah sifat baik ini sudah sejak lama Betrand miliki?
Source | : | |
Penulis | : | Linda Fitria |
Editor | : | Linda Fitria |