Grid.id - Memilih outfit buat pergi kondangan memang susah-susah gampang, ya.
Kadang jadi galau sendiri kalau banyak undangan tapi bingung mau pakai outfit apa.
Eits.. enggak perlu bingung lagi, kita bisa kok tiru berbagai ide outfit kondangan ala Enzy Storia.
Baca Juga: Cekcok dengan Tunangannya Karena Diminta Putus, Polisi Ini Kesal dan Malah Menembak Anjing
Enzy Storia, yang dikenal sebagai pemeran dan juga presenter ini memang punya gaya kece yang cocok banget jadi inspirasi fashion kondangan.
Berbagai gaya fashion Enzy ini jadi pilihan tepat buat kita yang mau tampil elegan dan stunning saat kondangan.
Dari kebaya sampai dress, ini 5 ide outfit kondangan ala Enzy Storia yang bisa jadi inspirasi:
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |