Grid.ID - Pertengkaran adalah hal yang tak bisa dihindarkan dalam sebuah hubungan.
Begitupun rasa jenuh tak bisa dihindarkan dalam sebuah hubungan.
Setiap pasangan pasti pernah merasakan rasa jenuh pada hubungannya.
Tapi jenuh bukanlah tanda untuk mengakhiri hubugan tersebut.
(BACA: Romantis! Ini Cara Pasangan Sensasional Justin Bieber dan Selena Gomez Merayakan Valentine)
Dilansir Grid.ID dari laman your tango merangkum beberapa cara untuk mengatasi kejenuhan dalam sebuah hubungan.
1. Berhenti saling menyalahkan
Bila kalian menyadari saling menyalahkan tidak menyelesaikan apapun.
Berhentilah melihat fakta yang membuat kalian harus terus saling menyalahkan.
Mulailah untuk melihat permasalahan dari sudut pandang yang positif.
(BACA: Yuk Intip 5 Tips Pacaran Untuk Kaum Millennials, Kamu Termasuk Nggak Nih?)
2. Buka memori tentang momen kecil yang bahagia
Saat kalian merasa jenuh dengan kondis hubungan kalian, kalian bisa membuka kembali memori kalian.
Kamu dan pasangan bisa melakukan kembali hal-hal kecil yang membuat kalian merasa bahagia, jalinlah kebersamaan dari sana.
3. Berikan cinta pada diri sendiri
Saat kamu merasa bosan dengan hubunganmu, lakukan apa yang bisa membuat dirimu bahagia terlebih dahulu.
Saat kamu sudah merasa tenang dan bahagia kamu bisa mengajak pasanganmu untuk ikut larut dalam kebahagiaanmu.
(BACA: Sedang Bertengkar dengan Pasangan, Ini loh Cara Menyelesaikannya)
4.Bersikap terbuka
Ketika sepasang kekasih telah lama menjalin hubungan mereka kadang lupa bagaiaman cara untuk bersenang-senang.
Kembali seperti membuka memori awal kalian, utarakan keinginanmu secara terbuka pada pasanganmu untuk melakukan kegiatan yang menyenangkan bersama. (*)
Gagal Move On dan Tak Terima sang Mantan Pacar Sudah Punya Kekasih Baru, Pria Ini Culik sang Wanita tapi Keciduk Polisi, Begini Akhirnya
Penulis | : | Fahrisa Surya |
Editor | : | Fahrisa Surya |