Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani
Grid.ID - Angelina Jolie mungkin adalah salah satu artis yang diketahui publik pernah melakukan adopsi.
Padahal sebenarnya masih ada banyak selebriti lainnya yang melakukan adopsi.
Melansir dari laman Parents, Grid.ID telah mengumpulkan beberapa artis yang ternyata juga pernah mengadopsi seorang anak.
Siapa saja mereka? Langsung simak di sini yuk.
1. Sara Rue
Sara Rue dikenal sebagai seorang bintang serial komedi Impastor.
Rue mengatakan bahwa mengadopsi seorang anak adalah hal yang dia inginkan sejak lama.
Hal ini dilakukan setelah ia sempat berjuang untuk kehamilannya yang kedua.
Ia dikenal karena memenangkan penghargaan Aktris Terbaik Oscar dalam filmnya Woody Allen's Blue Jasmine.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | Justina Nur Landhiani |
Editor | : | Justina Nur Landhiani |