Laporan Wartawan Grid.ID, Poppy Herlina Sari
Grid.ID - Kedekatan Ashanty sebagai ibu sambung untuk Aurel dan Azriel tak perlu diragukan lagi.
Meski Aurel dan Azriel tak lahir dari rahimnya, Ashanty tetap memperlakukan keduanya bak anak kandungnya sendiri.
Sudah menjadi rahasia umum bahwa Ashanty selalu memperlakukan Aurel dan Jiel dengan penuh kasih sayang.
(Ashanty Temani Azriel Operasi Mata, Krisdayanti Komentar Begini yang Buat Netizen Geram!)
Nah, kali ini Azriel Hermansyah memamerkan pujiannya kepada Ashanty.
Dilansir Grid.ID dari Insta Story akun pribadinya, Azriel mengunggah foto Ashanty.
Namun yang mengharukan, Azriel menuliskan kata-kata menyentuh pada foto tersebut.
(Intip Yuk Kedekatan Ashanty dan Azriel Hermansyah, Netizen: Terharu Lihatnya!)
"Cantik luar dalam," tulis Azriel.
Postingan Azriel itupun diunggah kembali oleh akun Instagram @genk_ijo.
Banyak netizen setuju dengan apa yang dituliskan Azriel.
Ngakak, Angelina Sondakh Disebut Nikah sama Nicholas Saputra Oleh Meta AI, Begini Respon Kocak sang Artis
Penulis | : | Okki Margaretha |
Editor | : | Okki Margaretha |